5 Cara Menjepit Bulu Mata – Memiliki bulu yang lentik saat ini sangatlah muda untuk dilakukan. Salah satu caranya adalah dengn menjepit bulu mata menggunakan alat penjepit khusus, yang akan menghasikan bulu mata yang lentik seketika.

5 Cara Menjepit Bulu Mata

Mata menjadi kunci dari sebuah riasan yang anda gunakan. Dalam Pengaplikasiannya makeup pada salah satu bagian mata akan menentukan gaya riasan yang cantik sehingga akan terlihat natural. Bukan hanya keberadaan alis dan eyeshadow, lentiknya bulu mata juga memiliki peran penting, ketika menggunakan lumi eyelashes ataupun bulu mata palsu.

Agar bulu mata menjadi lentik, terdapat teknik khusus untuk menjepitnya. Berikut ini terdapat 5 cara menjepit bulu mata dengan mudah agar menghasilkan bulu mata yang tetap lentik sepanjang hari:

Mata Dalam Keadaan Bersih

Sebelum melakukan penjepitan pada bulu mata ada baiknya untuk area mata terlebih dahulu. anda bisa menggunakan cairan khusus pembersih area mata atau cairan penghilang makeup yang tidak membuat mata perih. Kebersihan area mata akan menentukkan riasan mata menjadi maksimal atau tidak, terutama pada area bulu mata. Aplikasikan pembersih dengan menggunakan kapas secara perlahan. Setelah bersih mulailah untuk menjepit bulu mata secara perlahan.  

Panaskan Alat Penjepit Bulu Mata

Alat bulu mata memang didesain secara khusus agar bulu mata mata anda bisa melengkung saat dijepit. Namun demikian seringkali sebagian orang mengalami daya lengkung pada bulu mata hanya bertahan sebentar, sehingga membuat ketidak puasan tersendiri ketika digunakan.

Agar daya lengkung lebih lama anda bisa menjepit dengan bulu mata, yang sebelumnya telah dipanaskan. Cara memanaskannya cukup sederhana, yakni dengan meletakkan penjepit bulu mata bersandingan dengan hair dryer yang menyala. Lalu diamkan selama kurang lebih 3 menit. Jika hal ini dirasa kurang praktis anda bisa memilih menggunakan alat penjepit bulu mata elektrik. Yang memiliki kelebihan sekali jepit dijamin lentiknya bulu mata lebih tahan lama

Jangan Jepit Bulu Mata Terlalu Lama

Untuk mendapatkan hasil yang lebih maksimal tak jarang sebagian orang menjepit bulu mata dengan durasi yang cukup lama. Namun nyatanya hal ini tidak dianjurkan untuk dilakukan. Menjepit bulu mata dalam waktu lama hanya meningkatkan resiko bulu mata anda menjadi rontok. Agar bulu mata semakin bervolume. Letakkan penjepit bulu mata di bagian akarnya. Lakan cara ini dengan  berhati-hati agar kelopak mata tidak terjepit

Gunakan Primer Pelentik Bulu Mata

Memiliki bulu mata uang panjang membuat anda menjadi merasa bangga. Hingga tak perlu pergi ke salon untuk melentikannya. Namun agar lebih terlihat, tentu anda harus membuat bulu mata tersebut lebih lentik dengan menggunakan bulu mata palsu atau lumi eyelashes dan kemudian melakukan penjepitan bulu mata

Lakukan Teknik Zig Zag

Selain menggunakan bulu mata palsu, maskara menjadi salah satu perias mata yang penting dalam membuat bulu mata anda menjadi lebih lentik. namun dalam pengaplikasiannya anda harus melakukannya secara perlahan,

Menggunakan maskara terlalu tebal membuat bulu mata terlihat kotor dan berat oleh ciaran maskara yang umumnya berwarna hitam. Anda bisa menggunakan maskara dengan teknik zig zag. Sebelum melakukan teknik ini, pastikan anda mengaplikasikan maskara yang memiliki bulu tebal dan runcing. sehingga dapat melentikan dan kombinasikan dengan maskara pemanjang pada bulu mata. Lakukan secara perlahan agar ketebalan maskaran tidak terlalu berlebihan